Syukuran Nelayan Ke 52 dan Wisata Naik Perahu Nelayan - wisata palabuhan ratu
Headlines News :

Syukuran Nelayan Ke 52 dan Wisata Naik Perahu Nelayan

Written By supandi on Monday, April 8, 2013 | 10:40 AM

Hari syukuran nelayan yang selalu di adakan pada tanggal 6 april adalah kebiasaawan rutin setiap tahunnya, buat teman-teman yang ingin melihat acara syukuran nelayan sebaiknya ada tips khusus, pertama anda datang di awal waktu, sebaiknya anda datang tgl 5 april, cari penginapan yang sesuai dengan uang saku anda. di jamin kujungan anda akan serasa tidak di buru-buru karena sempitnya waktu.

Hari nelayan pada tahun ini tidak biasanya karena  Futri Nelayan yang di peragakan oleh Nadya Siswi SMA Mutiara sangat beda dengan syukuran Nelayan  sebelumnya, yakni tidak lagi menggunakan kostum warna hijau, melainkan kuning emas yang di padukan dengan warna merah marun.

Setelah acara syukuran selesai, Para petai nelayan memberikan kesempatan kepada pengunjung untuk menawarkan jasa angkut dengan perahu layarnya, warga yang berkunjung pun berbondong-bondong ingin mencoba bagaimana rasanya menaiki perahu nelayan. Dengan tarif  @5000 rupaiah/orang saya pun mencoba menaiki salah satu perahu nelayan, dan rasa lelahpun terbayar oleh indah nya pantai pelabuhan ratu. dan acara naik perahu nelayan sudah menjadi kebiasaan tahunan bagi warga pelabuhan ratu dan sekitarnya.

Dibawah ini adalah foto-foto pada saat syukuran nelayan (06/04/2013) selamat berkunjung.



syukuran nelayan

perahu nelayan

pelabuhan ratu

warga pelabuhan ratu

b logger pelabuhan ratu

pantai palabuhan ratu

perahu nelayan pelabuhan ratu

Share this article :
 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Proudly powered by Blogger
Copyright © 2011. wisata palabuhan ratu - All Rights Reserved
Original Design by Creating Website Modified by Adiknya